Ini betul-betul pengalaman nyata.
Kamu pernah kehilangan sandal ketika datang ke sebuah acara? Memang sih harga sandal yang hilang nggak seberapa. Tapi yang jelas bikin gondok. Kalau sudah begitu, terpaksa deh pulang ke rumah dengan kaki telanjang alias nyeker.
Nah, supaya pengalaman nggak enak itu nggak terulang, mungkin kamu bisa mencoba cara yang dilakukan beberapa orang ini. Terbukti cara tersebut cukup ampuh untuk menjaga alas kaki kamu tetap aman agar tak dicuri atau tertukar. Nih lihat cara unik mengamankan sandal dari tangan-tangan jahil yang dihimpun dari berbagai sumber, Kamis (10/3):
1. Mencuri itu dosa lho
Nah, supaya pengalaman nggak enak itu nggak terulang, mungkin kamu bisa mencoba cara yang dilakukan beberapa orang ini. Terbukti cara tersebut cukup ampuh untuk menjaga alas kaki kamu tetap aman agar tak dicuri atau tertukar. Nih lihat cara unik mengamankan sandal dari tangan-tangan jahil yang dihimpun dari berbagai sumber, Kamis (10/3):
1. Mencuri itu dosa lho
2. Aku bawa aja deh daripada hilang
3. Pakai nomor saja
4. Memang cuma motor yang perlu kunci pengaman?
5. Kalau yang ini siapa berani nyuri?
6. Punya masjid, kualat nanti
0 Response to "6 Cara unik jaga sandal dari pencuri ini bikin ngakak, kamu pernah?"
Post a Comment